Cikal Bakal dan Proses Kelahiran OPB
OPB adalah Organisasi Pemuda dan pemudi Dusun Barongan Sumberagung Jetis Bantul
Berdiri pada tanggal 25 Agustus 1955, di latar belakangi oleh kemauan keras para pemuda Barongan untuk mementuk wadah organisasi pemuda yang berideologi Pancasila.
Arti Lambang organisasi
adalah :
1. Jabat Tangan yang berarti,
Simbol Silaturrahmi dan persahabatan.
2. Prisai yang berarti, ketahanan dan keampuhan dalam menghadapi tantangan dan
pengaruh dari luar.
3. Warna hitam yang berarti, rasa kepercayaan
diri yang menjadi sifat dasar anggota OPB .
4. Warna
merah yang berati, rasa semangat keberanian yang selalu membara serta penuh
harapan untuk menyongsong masa depan.
Slogan organisasi adalah “ PEMUDA-PEMUDI BARONGAN
BERFIKIR BERGERAK – BERKESADARAN BERTINDAK “
Artinya;
·
BERFIKIR BERGERAK : bergerak dalam mewujudkan cita-cita dan tujuan organisasi, berfikir untuk mencapai tujuan organisasi melalui cara dan jalan
yang sesuai dengan minat dan keahlian masing-masing anggota OPB.
·
BERKESADARAN BERTINDAK : berkesadaran memiliki jiwa sosial untuk membangun kekompakan dalam
sebuah organisasi, bertindak
konsisten sesuai dengan nilai-nilai dan kesepakatan dalam organisasi.
Komentar
Posting Komentar